Minggu, 20 Mei 2012

The Blues Juara Baru Benua Biru






Akhirnya Final Champions 2012 telah usai menciptakan juara baru. Chelsea juara lewat adu penalti yang menang 4-3 (1-1) Minggu (20/5). Pertandingan berjalan sangat ketat sampe saya deg-degan siapa ya yang menang. Muenchen unggul lebih dulu lewat gol sundulan Thomas Muller, gak beberapa lama Chelsea menyamakan kedudukan lewat sepak pojok yang diteruskan sundulan Didier Drogba. 90 menit sudah kedudukan masih sama, dilanjutkan tambahan waktu 2x45 menit, tetap saja tak membuahkan hasil hingga saat yang mendebarkan yaitu adu penalti.

Rabu, 16 Mei 2012

Jadwal TV Lengkap Euro 2012 Polandia-Ukraina

Jadwal TV Lengkap Euro 2012 Polandia-Ukraina






Selamat siang sahabat kali ini saya mau share Jadwal TV untuk EURO 2012 
Cekibroot . . .


Upacara pembukaan Euro dan laga perdana akan digulirkan pada hari Jumat (08/06) sementara upacara penutupan dan laga Final akan jatuh pada Minggu (01/07).

Totalnya keseluruhan untuk Piala Eropa edisi 2012 akan ada 31 pertandingan, dan semuanya akan ditayangkan oleh RCTI dan juga MNC Sports, 27 secara Live sementara 4 lainnya untuk siaran tunda.

Selasa, 15 Mei 2012

Lenovo ThinkPad X1 Carbon Ultrabook Paling Ringan & Super Tipis dengan Layar Resolusi TInggi




Lenovo telah mengungkapkan produk mutakhir terbarunya yaitu sebuah ultrabook 14 inci yang paling ringan, bernama ThinkPad X1 Carbon, di mana sesuai namanya, ultrabook ini menggunakan bahan casing fiber carbon yang membungkus ultrabook dengan kemasan yang ringan namun kuat. Selain kemasan yang oke punya, ultrabook ini juga diotaki oleh prosesor yang handal yaitu Intel Core series generasi ke-3 (Ivy Bridge) yang memungkinkan X1 Carbon hanya memiliki berat 1.36 kg (3 pounds) dengan ukuran tebal hanya 18mm pada bagian tertipisnya.

Rabu, 09 Mei 2012

Google Doodle Hari Ini: Howard Carter






Howard Carter - Siapakah sosok Howard Carter yang hari ini menjadi logo google? 9 Mei adalah hari ulang tahun Howard Carter yang ke-138 tahun. Howard Carter sendiri lahir di London, 9 Mei 1874. Dia merupakan seorang arkeolog dan terkenal dengan penemuan makam Tutankhamun, raja Firaun.

Kamis, 03 Mei 2012

Survei: 43 Persen Pengguna Buka Internet Cuma dari Ponsel

KOMPAS.com - Hasil survei yang dilakukan Opera menyebutkan 56 persen penggunabrowser mobile Opera hanya mengakses web dari perangkat bergerak.


Hasil lain, sebanyak 43 persen penggunabrowser mobile non-Opera, juga mengaku hanya mengakses web dari perangkat mobile, seperti ponsel dan tablet.


Artinya, cukup banyak responden tak mengakses internet/web dari komputer desktop/laptop dan sangat bergantung pada browsermereka di perangkat bergerak.