Senin, 08 Februari 2016

Hakikat Perayaan




Setiap ada momen perayaan yang berlangsung pasti banyak yang sibuk bagaimana merayakan perayaan tersebut tapi lupa hakikat didalamnya.

Yaitu dalam perayaan hendaklah jangan terlalu berlebihan, karena sesuatu yang berlebihan akan berakibat tidak baik.

Rayakan seperlunya yang perlu dirayakan, jangan setiap momen atau peristiwa harus dirayakan. Contohnya perayaan ulang tahun, setiap tahun pasti ada perayaan. Entah itu cuma pesta kecil sekedar kumpul bersama, atau makan bersama.

Bagi saya pribadi perayaan tidak terlalu penting, karena dibalik itu semua masih ada yang lebih penting yaitu bagaimana kita bersyukur terhadap apa yang telah kita dapatkan saat ini. Bukankah Allah menyukai orang-orang yang pandai bersyukur?.

Tertanda.
Hamba Allah.

Lorem ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.

1 komentar:

  1. Dari dulu sampai sekarang tidak pernah suka prayaan yang berlebihan, seadanya aja. di Syukuri dan diperbaiki

    BalasHapus

Tolong jangan segan-segan untuk berkomentar di blog saya. Trimakasih telah berkunjung. Salam Sukses Selalu.
EmoticonEmoticon